Rabu, 21 Juli 2010

Contoh Sederhana Algoritma (2)

Ada minyak yang terdapat dalam sebuah wadah. kita di minta untuk menghitung 1 liter dengan menggunakan ember yng berukuran 3 liter dan 5 liter. Jelaskan rangkaian urut-urutannya..??



Ciri Penting Algoritma
  • Algoritma harus berhenti setelah mengerjakan jumlah langkah terbatas.
  • Setiap langkah harus didefinisikan dengan tepat dan tidak berarti-dua (Ambiguitas).
  • Algoritma memiliki nol atau lebih masukkan.
  • Algoritma memiliki nol atau lebih keluaran.
  • Algoritma harus efektif (setiap langkah harus sederhana sehingga dapat dikerjakan dalam waktu yang masuk akal).

Dalam bidang komputer, algoritma sangat diperlukan dalam menyelesaikan berbagai masalah pemrograman, terutama dalam komputasi numeris.
Tanpa algoritma yang dirancang baik maka proses pemrograman akan menjadi salah, rusak, atau lambat dan tidak efisien.

Pelaksana algoritma adalah Komputer.
Manusia dan komputer berkomunikasi dengan cara : manusia memberikan perintah-perintah kepada komputer berupa instruksi-instruksi yang disebut program

Komputer adalah alat bantu untuk menyelesaikan masalah.
• Dalam menyelesaian masalah dengan komputer perlu merumuskan langkah langkah penyelesaian masalah dalam sekumpulan instruksi.
• Sekumpulan instruksi yang dimengerti oleh komputer yang disebut dengan program

0 komentar:

Posting Komentar